Cerrint Bekali Duta DPD RI Asal Sumbar Jelang Bertarung di Jakarta

POLITITUDE – Dua putra-putri terbaik Sumatera Barat, Ahmad Zakri dan Sutri Yani, resmi terpilih sebagai Duta DPD RI 2025 mewakili Ranah Minang. Keduanya akan bersaing bersama 37 pasangan finalis terbaik dari seluruh provinsi pada Grand Final Pemilihan Duta DPD RI di Jakarta. Sebelum berangkat menuju ibu kota pada Jumat (31/10/2025), Zakri dan Sutri menerima pembekalan…

Read More

Ketua DPD RI Dorong Demokrasi Hijau Jadi Arah Baru Politik Ramah Lingkungan

POLITITUDE – Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Sultan Bachtiar Najamudin memperkenalkan konsep demokrasi hijau (green democracy) sebagai upaya membangun arah kebijakan politik yang seimbang, ramah lingkungan, dan berkelanjutan. “Green democracy memang istilah baru yang kami coba kembangkan. Kami ingin demokrasi di Indonesia semakin sejuk dan berpihak pada kelestarian lingkungan. Ini bukan hal mudah, tapi…

Read More

Irman Gusman: Karya Yudi Latif Menggugah Kesadaran Dunia akan Peran Besar Indonesia

POLITITUDE – Senator Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI asal Sumatera Barat, Irman Gusman, menghadiri perayaan 15 tahun Aliansi Kebangsaan sekaligus peluncuran buku terbaru Dr. Yudi Latif berjudul “Apa Jadinya Dunia Tanpa Indonesia?: Epos Sumbangsih Cerlang Nusantara sebagai Pandu Masa Depan” di Jakarta, Rabu (29/10). Usai acara, Irman menyampaikan apresiasi tinggi terhadap karya Yudi Latif yang dinilainya hadir…

Read More

DPD RI Minta Pemerintah Perketat Awasi MBG

POLITITUDE – Wakil Ketua DPD RI Gusti Kanjeng Ratu (GKR) Hemas mengatakan bahwa meski program Makan Bergizi Gratis (MBG) menjadi strategi penting penguatan kualitas SDM nasional. Namun masih menghadapi tantangan besar di lapangan, mulai dari keterbatasan dapur SPPG hingga kejadian keracunan massal di berbagai daerah. “Oleh karena itu, DPD RI mendorong agar pemerintah memperkuat mekanisme pengawasan, transparansi,…

Read More

DPD RI Gelar DPD Award, Apresiasi Tokoh Daerah Penggerak Pembangunan

POLITITUDE – Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) menyelenggarakan DPD Award sebagai bentuk pengakuan nasional terhadap kontribusi tokoh daerah yang berperan penting dalam pembangunan. Penghargaan ini menjadi langkah kelembagaan DPD RI untuk meneguhkan posisi daerah sebagai pilar utama dalam memajukan Indonesia. Acara penganugerahan DPD Award ini digelar di The Tribrata, Dharmawangsa, Jakarta, Selasa (28/10/2025)…

Read More

DPD RI Rayakan Kreativitas Pemuda Lewat Pameran Foto dan Video Nasional

POLITITUDE – Dalam semangat Hari Sumpah Pemuda dan peringatan HUT ke-21, Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) menggelar Pameran Lomba Video Gen-Z serta Lomba Foto dan Video Tematik di Lobby Nusantara V, Kompleks Parlemen, Senayan. Pameran yang berlangsung 28 Oktober–3 November 2025 ini menampilkan karya-karya terbaik para pemenang dan finalis dari berbagai daerah di…

Read More

Masuk 15 besar Desa Wisata Wonderful Indonesia Award, Irman Gusman Bangga dengan Koto Gadang

POLITITUDE – Anggota DPD RI Irman Gusman, melakukan kunjungan kerja ke sejumlah lokasi strategis di Kabupaten Agam, Sumatera Barat, Sabtu (25/10). Kunjungan ini bertujuan untuk meninjau langsung potensi unggulan daerah, sekaligus memperkuat sinergi antara pemerintah daerah dan pusat dalam mendorong kemajuan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di Kabupaten Agam. Rangkaian kegiatan diawali di Nagari Koto…

Read More

Sultan Dorong Pemuda Parlemen Berpolitik secara Berkebudayaan dan Jaga Reputasi Pribadi

POLITITUDE – Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Sultan Baktiar Najamudin mengajak Pemuda Indonesia yang memiliki minat untuk mengabdi di bidang politik untuk mengedepankan nilai-nilai budaya bangsa dan menjaga reputasi pribadi. Hal ini disampaikan Mantan aktivis KNPI Bengkulu itu dalam forum Pemuda Parlemen di Gedung senayan Jakarta pada Jum’at (24/10/2025). “Selain harus memiliki kapasitas intelektual,…

Read More

Ratusan Triliun Mengendap di Bank, Hasan Basri: Dana Itu Harusnya Bangun Jalan dan Sekolah

POLITITUDE – Ketua Panitia Urusan Rumah Tangga (PURT) DPD RI, Hasan Basri, mengkritik keras praktik sejumlah pemerintah daerah (Pemda) yang menempatkan dana dalam jumlah besar di deposito perbankan. Ia menilai kebijakan tersebut justru merugikan rakyat karena dana yang seharusnya digunakan untuk pembangunan malah mengendap dan tidak produktif. “Dana yang seharusnya menjadi stimulus pembangunan infrastruktur seperti…

Read More

DPD RI Soroti Kasus Satpol-PP Singkil, Haji Uma: Jika Terbukti, Layak Diberi Sanksi Berat

POLITITUDE – Anggota Komite I DPD RI asal Aceh, H. Sudirman Haji Uma, S.Sos, menyoroti kasus seorang oknum Satpol-PP di Kabupaten Aceh Singkil yang menceraikan istrinya tak lama setelah dinyatakan lulus seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Dalam keterangannya kepada media, Jumat (24/10/2025), Haji Uma mengungkapkan bahwa dirinya telah berkoordinasi langsung dengan Bupati Aceh…

Read More
Back To Top