Senator Mirah Lakukan Pengawasan Pelaksanaan Mudik di Bandara Internasional Zainuddin Abdul Madjid Lombok
POLITITUDE – Dalam rangka memastikan kelancaran arus mudik Lebaran 2024, Anggota DPD RI Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), Mirah Midadan Fahmid, melakukan kunjungan langsung ke Bandara Internasional Zainuddin Abdul Madjid Lombok. Kunjungan ini bertujuan untuk meninjau kesiapan operasional bandara dalam melayani lonjakan penumpang selama periode mudik. Dalam pemantauan tersebut, Anggota Komite II DPD RI ini…
