Minimum Essential Forces (MEF) Sebagai Rujukan Dalam Penentuan Kebijakan Pertahanan Masa Depan

POLITITUDE – Program Minimum Essential Forces (MEF) yang telah dilaksanakan oleh Kementerian Pertahanan dan Tentara Nasional Indonesia mulai tahun 2010 akan berakhir di tahun 2024. Pencapaian target pemenuhan MEF sesuai dengan rencana yang telah dibuat akan menjadi sebuah acuan dalam menentukan kebijakan pertahanan Indonesia pada Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045 dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah…

Read More
Back To Top