Di Pelabuhan Gili Mas, Senator Mirah Lakukan Pengawasan Pelaksanaan Mudik dan Beri Atensi Pada Infrastruktur

POLITITUDE – Anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), Mirah Midadan Fahmid, melakukan pengawasan langsung terhadap pelaksanaan mudik di Pelabuhan Gili Mas, Lombok Barat. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kelancaran arus mudik, kesiapan infrastruktur, serta kenyamanan penumpang yang menggunakan jalur laut sebagai moda transportasi utama selama libur Lebaran. Dalam…

Read More
Back To Top